Jelang Ramadhan 1444H HBI berikan bantuan Rumah layak untuk Ibu kurwi warga cibangban Sukadana Ciamis.

2 Hari menuju Ramadhan merupakan hari yang disambut gembira oleh ibu kurwi (53 th) salah seorang warga Dusun Cibangban RT.04 RW.04 Desa Bunter Kec.Sukadana Kab.Ciamis yang mendapatkan bantuan Rumah layak huni (21/03). Pasalnya ibu kurwi (53 th) tinggal dirumah yang sudah tidak layak seorang diri, karena ia sudah lama bercerai dengan suaminya. Rumah yang ia … Baca Selengkapnya